Profesional adalah : Pengertian dan Cirinya – Di dalam suatu pekerjaan atau suatu kegiatan maka di perlukan adanya suatu sikap yang sangat baik dan dapat menjadi panutan bagi para pekerja yang sama-sama mengerjakan hal tersebut.
Maka sebagai ahli yang sangat baik di dalam mengerjakan pekerjaan tersebut akan di namakan sebagai seseorang yang professional. Orang tersebut akan memiliki banyak sekali pemikiran-pemikiran yang sangat di butuhkan oleh pekerjaan tersebut. Untuk lebih jelasnya mengenai apa yang di maksud dengan professional akan di jelaskan sebagai berikut.
Profesional adalah : Pengertian dan Cirinya
Mari kita bahas lengkap pengertian profesional terlebih dahulu dengan seksama.
Pengertian Profesional
Professional merupakan seseorang yang memiliki profesi atau juga pekerjaan yang dapat di lakukan dengan memiliki kemampuan yang tinggi dengan berpegang teguh kepada nilai moral yang menggarahkan dan juga mendasari perbuatannya.
Dengan definisi dari moral yang lain adalah seseorang yang dapat hidup dengan cara mempraktekan apa yang keterampilan atau keahlian tertentu yang akan dapat terlibat dengan suatu kegiatan menurut keahliannya tersebut. jadi professional ini merupakan profesi yang di jalankan seseorang sesuai dengan keahlian yang di milikinya.
Seseorang yang professional di haruskan memiliki keahlian yang di dapatkan dengan melalui proses pendidikan dan juga di samping itu terdapat unsur-unsur semangat pengambilan di dalam melaksanakan suatu kegiatan kerja.
Di dalam melakukan tugas profesi seseorang yang professional harus dapat mengambil tindakan yang objektif. Dengan artian bebas dari rasa benci, sentiment, malu atau juga rasa enggan dan juga malas di dalam mengambil suatu keputusan.
Hal Pokok yang dimiliki Seseorang Profesional
Seorang professional memiliki 3 hal pokok yang ada di dalam dirinya sendiri di antaranya adalah sebagai berikut:
- Skill
Skill haruslah di miliki dan harus benar-benar ahli di dalam bidangnya. - Knowledge
Knowledge di haruskan seseorang dapat menguasai dan minimal harus berwawasan mengenai ilmu lain yang ada kaitannya dengan bidangnya tersebut. - Attitude
Attitude merupakan etika yang di miliki oleh seorang professional bukan hanya kepintaran yang di miliki.
Ciri-Ciri Profesional
Profesional memiliki beberapa ciri-ciri yang diantaranya adalah sebagai berikut:
- Memiliki kemampuan dan juga pengetahuan yang tinggi.
- Memiliki suatu kode etik.
- Memiliki tanggung jawab terhadap profesi serta integritas yang tinggi.
- Memiliki jiwa berupa pengabdian kepada masyarakat.
- Memiliki kemampuan di yang sangat baik di dalam perencanaan propgram kerja.
- Menjadi suatu anggota dari organisasi profesinya.
Sekianlah penjelasan mengenai Profesional adalah : Pengertian dan Cirinya yang di jelaskan oleh studinews. Dengan sikap profesional akan sangat baik di terapkan di dalam kehidupan nyata dan didalam menjalani kehidupan dengan keahlian yang di milikinya tersebut. semoga bermanfaat.